Iklan Atas

5 Shortlink penghasil uang terbaik 2022

Di era digital sekarang ini tidak sulit untuk menambah penghasilan kita, semua itu bisa kita lakukan dengan memanfaatkan gadget yang kita punya. Ada banyak yang bisa kita lakukan untuk menambah penghasilan kita mulai dari membuat Youtube, Blog, menjual Photo dan Shortlink.

Kali ini kita akan membahas tentang cara mendapatkan uang dengan Shortlink.

Apa Itu Shortlink.?

Sebelum kita lanjut mimin akan menjelaskan dulu apa itu Shortlink, Shortlink adalah situs pemendek URL yang awalnya panjang dan tidak beraturan akan di perpendek agar kelihatan rapi sehingga mempermudah kita untuk membagikan URL ke media sosial.
Dan nantinya URL yang kita bagikan di media social seperti WhatsApp, Instagram, Twitter dan Facebook kalau di klik oleh para pengguna media social tersebut kita akan langsung mendapatkan uang berdasarkan klik yang kita dapat, semakin banyak klik yang kita dapat semakin banyak pula penghasilan kita. Cukup mudah bukan!

Shortlink Penghasil Uang

Berikut admin akan merekomendasikan 5 situs shortlink terbaik tahun 2022 yang sampai saat ini masih terbukti membayar, Jika kalian ingin menambah penghasilan secara online langsung saja buka akun dan raih pundi-pundi rupiah sebanyak-banyaknya.


Berikut 5 Situs Shortlink terbaik tahun 2022

  • Adf.ly

Sebagai Shortlink pertama Adfly sebuah situs persingkat URL serta dapat membuat kamu menghasilkan uang dari blog. Disaat kalian klik URL ini kalian akan diminta untuk menunggu selama 5 detik sebelum diarahkan ke website tujuan kalian.

Disaat kalian membuka URL tersebut, pemilik URL akan menerima penghasilan. Pembayaran di Adf.ly dilakukan sebulan sekali. Kita bisa melakuakan penarikan saldo ketika penghasilan kita  lebih dari $5. Dan Pembayaran di Adf.ly bisa dilakukan melalui Paypal, Payoneer

Berikut ini adalah metode pembayaran hingga CPM dari Adfly.

CPM atau Payout Rate: Untuk Indonesia sekitar $1.21
Metode Penarikan/Pembayaran: Paypal, Payoneer
Minimal Penarikan/Pembayaran: $5
Proses Penarikan/Pembayaran: Bulanan
Bonus Referral: 5%
  • Bitly

Sama halnya dengan situs Adfly, Bitly juga adalah website persingkat URL yang sampai saat ini masih membayar kepada penggunanya

Berikut ini adalah metode pembayaran hingga CPM dari Bitly.

CPM atau Payout Rate: Untuk Indonesia sekitar $1.21
Metode Penarikan/Pembayaran: Paypal, Payoneer
Minimal Penarikan/Pembayaran: $5
Proses Penarikan/Pembayaran: Bulanan
Bonus Referral: 5%
  • Snacklink.co

Kamu dapat menghasilkan uang di situs Snacklink hanya dengan memperpendek URL tautan. Sampai saat ini Snacklink masih menjadi Shortlink paling diminati orang.

Berikut ini adalah metode pembayaran hingga CPM dari Snacklink.co

CPM atau Payout Rate: sekitar $1.96 hingga $2.80
Metode Penarikan/Pembayaran: DANA, OVO, dan Paypal
Minimal Penarikan/Pembayaran: $10
Proses Penarikan/Pembayaran: 3 hingga 7 hari
Bonus Referral: 15%
  • Safelinku.com

Sama halnya dengan Shortlink sebelumya, safelinku.com juga adalah situs layanan shortlink penghasil uang terbaik. Karena sampai saat ini safelinku.com masih terbukti membayar.

Metode pembayaran Safelinku.com terbilan mudah karena saat ini safelinku telah bergabung dengan Paypal dan OVO, 

Berikut adalah metode pembayaran hingga CPM dari Safelinku.com

CPM atau Payout Rate: Indonesia $4.20, Jerman $10.00, Kuwait $9.20
Metode Penarikan/Pembayaran: OVO, Paypal, DANA, ShopeePay, GOPAY, dan LinkAja
Minimal Penarikan/Pembayaran: Sekitar $5
Proses Penarikan/Pembayaran: 3 hingga 7 hari
Bonus Referral: 10%
  • Linkvertise

Yang Shortlink yang terakhir yaitu Linvertise, Linvertise adalah Shortlink yang terbilan baru. Seperti halnya dengan Adf.ly, kita juga bisa menghasilkan uang dari Blog dengan cara mengaktifka Script yang ada pada dashboard Linvertise. 

Berikut adalah metode pembayaran dari Linkvertise

Metode Penarikan/Pembayaran: OVO, Paypal, DANA, ShopeePay, GOPAY, dan LinkAja
Minimal Penarikan/Pembayaran: Sekitar $10
Proses Penarikan/Pembayaran: 3 hingga 7 hari
Bonus Referral: 15%

Demikianlah Shortlink penghasilan uang terbaik di tahun 2022.

SEMOGA BERMANFAAT

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "5 Shortlink penghasil uang terbaik 2022"

Post a Comment